Pengaruh Pembiayaan Bagi Hasil Mudharabah dan Musyarakah terhadap Return On Asset pada Bank Umum Syariah yang Terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan Periode 2015-2019

  • Elsa Prastika Manajemen keuangan
  • Azib
Keywords: Pembiayaan Mudharabah, Pengembalian Aset (ROA), Pembiayaan Musyarakah

Abstract

Abstract. This study aims to determine the effect of Mudharabah Financing and Musyarakah Financing on Return On Assets (ROA) in Islamic Commercial Banks recorded at the Financial Services Authority (OJK) in 2015-2019. The data collection method in the research subject was obtained by tabulating secondary data in the form of financial reports at Islamic Commercial Banks registered with the Financial Services Authority in 2015-2019. Quantitative data analysis method is carried out by processing SPSS software in the form of classical assumptions testing, testing F test and t test to draw conclusions. The results of this study indicate that Mudharabah Financing and Musyarakah Financing have a positive and significant effect of 65.3% on Return On Assets (ROA) in Islamic Commercial Banks registered with the Financial Services Authority (OJK) in 2015-2019 either partially or simultaneously.

Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Pembiayaan Mudharabah dan Pembiayaan Musyarakah terhadap Return On Asset (ROA) di Bank Umum Syariah yang terdatar di Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pada tahun 2015-2019. Metode pengumpulan data dalam subjek penelitian diperoleh dengan menabulasi data sekunder dalam bentuk laporan keuangan di Bank Umum Syariah yang terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan pada tahun 2015-2019. Metode analisis data kuantitatif dilakukan dengan mengolah data perangkat lunak SPSS dalam bentuk asumsi klasik menguji, menguji statistik uji F dan menguji uji t untuk menarik kesimpulan yang menarik. Hasil penelitian ini menunjukkan Pembiayaan Mudharabah dan Pembiayaan Musyarakah memiliki pegaruh positif dan signifikan sebesar 65,3% terhadap Return On Asset (ROA) di Bank Umum Syariah yang terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pada tahun 2015-2019 baik secara parsial maupun simultan.

Published
2022-01-27