Pengaruh Kecerdasan Emosional dan Stres Kerja terhadap Kinerja Karyawan PT. Bank X Kantor Cabang Kota Bandung

  • Raden Aria Suryadibraja Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Islam Bandung
  • Aditia Wirayudha Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Islam Bandung
  • Rusman Frendika Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Islam Bandung
Keywords: Kecerdasan Emosional, Stres Kerja, Kinerja Karyawan

Abstract

Abstract. Performance is a result that needs to be achieved properly by employees. To obtain good performance, it is influenced by various factors, including emotional intelligence and work stress. This study aims to determine the level of emotional intelligence, work stress and employee performance and how the effect of emotional intelligence and work stress on employee performance at PT. Bank X Bandung City Branch Office partially and simultaneously. Researchers used descriptive analysis techniques and verification methods using a quantitative approach. The population in this study were all employees with a total of 60 employees. With the non-probability sampling technique so that the entire population is used as a sample. Data collection techniques used in this study were questionnaires, interviews and observations. The data analysis technique used is descriptive and verification analysis techniques. The results of the study show that emotional intelligence and stress have a positive and significant effect on employee performance. Partially emotional intelligence has a positive and significant effect, and work stress partially has a positive effect on employee performance. The level of emotional intelligence is in the very good category, the level of work stress is in the very poor category and the employee's performance is in the very good category. It can be interpreted that there is an influence between the variables of emotional intelligence and work stress on the performance of employees at PT. Bank X Bandung City Branch Office.

Abstrak. Kinerja merupakan suatu hasil yang perlu dicapai secara baik oleh karyawan, Untuk memperoleh kinerja yang baik maka hal tersebut dipengaruhi oleh berbagai faktor, diantaranya kecerdasan emosional dan stres kerja. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat kecerdasan emosional, stres kerja dan kinerja karyawan serta bagaimana pengaruh kecerdasan emosional dan stres kerja terhadap kinerja karyawan di PT. Bank X Kantor Cabang Kota Bandung secara parsial dan simultan. Peneliti menggunakan metode teknik analisis deskriptif dan verifikatif dengan menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan dengan jumlah 60 karyawan. Dengan teknik pengambilan sampel nonprobability sampling sehingga seluruh populasi dijadikan sebagai sampel. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner, wawancara dan observasi. Adapun teknik analisis data yang digunakan melalui teknik analisis deskriptif dan verifikatif. Hasil penelitian menunjukkan kecerdasan emosional dan stres kerja berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Secara parsial kecerdasan emosional berpengaruh secara positif dan signifikan, dan stres kerja secara parsial berpengaruh secara positif terhadap kinerja karyawan. Tingkat kecerdasan emosional pada kategori sangat baik, tingkat stres kerja pada kategori sangat kurang baik dan kinerja karyawan pada kategori sangat baik. Dapat disimpulkan bahwa terdapat pengaruh antara variabel kecerdasan emosional dan stres kerja terhadap kinerja karyawan di PT. Bank X Kantor Cabang Kota Bandung.

References

[1] Edison, Emron., dkk. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia. Alfabeta. Bandung
[2] Goleman, D. (2016). Emotional Intelligence : Kecerdasan Emosional (Alih Bahasa : T. Hermaya). Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.
[3] Robbins, P.S., Judge, A.T., (2016) Perilaku Organisasi Edisi 16. Jakarta : Salemba Empat.
[4] Mangkunegara, A.P (2017). Manajemen Sumber Daya Manusia Perusahaan, Bandung : Remaja Rosdakarya.
[5] Priansa, J.D. (2018). Perencanaan & Pengembangan SDM. Bandung. Alfabeta.
[6] Martin, A.D. (2003). Emotional Quality Management Cetakan Kedua, Arga:Jakarta
[7] Ismail, Muhamaddin. (2023). Pengaruh Stres Kerja dan Kecerdasan Emosional Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Esta Dana Ventura Cabang Gowa. Movere Journal, 5(1), 1-12.
[8] Sugiyono. (2021). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, Dan R&D. Bandung: CV Alfabeta.
[9] Ghozali, Imam. (2021). Aplikasi Analisis Multivariete Dengan Program IBM SPSS 25. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
[10] Juniarti, A. & Putri, D.G. (2021). Faktor-Faktor Dominan Yang Mempengaruhi Kinerja. Purwokerto : Pena Persada
[11] Sujarweni, V. Wiratna. (2015). Metodologi Penelitian Bisnis Dan Ekonomi, 33. Yogyakarta: Pustaka Baru Press.
[12] Hamali, A.Y. (2018). Pemahaman Manajemen Sumber Daya Manusia. Yogyakarta : CAPS
[13] Ningrum, W. W., & Agung, P. W. (2021). Pengaruh Kecerdasan Emosional, Stres Kerja dan Dukungan Organisasi terhadap Kinerja Karyawan CV. Metro. SMOOTING, 19(2), 140-143.
[14] Nainggolan, R. N., Duardji, D. K., & Efendi, N. (2022). Tinjauan Tentang Kinerja Karyawan Dilihat Dari Prespektif Kecerdasan Emosional, Stres Kerja dan Kepuasan kerja. Jurnal Perspektif Bisnis, 5(1), 1-10.
[15] Umar, R., & Nurhani, Nur. (2021). Pengaruh Kecerdasan Emosional dan Stres Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada PT. PLN (Persero) UPT Makassar. MACAKKA Journal, 2(3), 102-107.
[16] Safitri, G. D., Setyowati, T., & Hafidzi, A. H. (2018). Pengaruh Kepribadian, Kecerdasan Emosional, Stres Kerja Terhadap Kinerja Karyawan PT. Bank BNI Syariah Kantor Cabang Jember.
[17] Ramadani, L., & Hadya, R. (2023). Pengaruh Kecerdasan Emosional dan Stress Kerja Terhadap Kinerja Karyawan pada PT. Bank Rakyat Indonesia (BRI) Syariah Cabang Padang. EKASAKTI MATUA JURNAL MANAJEMEN, 1(1), 43-49.
Published
2023-07-28