Pengaruh Brand Ambassador terhadap Buying Decision dengan Brand Awareness sebagai Variabel Intervening

  • Annisa Novianty Prodi Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis
  • Dedy Ansari Harahap
  • Moch. Malik Akbar Rohandi
Keywords: Brand Ambassador, Keputusan Membeli, Kesadaran Merek

Abstract

Abstract. This research aims to find out brand ambassadors to buying decisions with brand awareness as an intervening variable.  And to find out the influence of brand ambassadors on buying decisions with brand awareness as an intervening variable on Tokopedia e-commerce. This research includes a type of quantitative research using the method of sampling techniques using purposive sampling, then can sample as many as 400 people from the existing population. The results of the questionnaire obtained in this study using data analysis used are descriptive and statistical analysis, namely by using classical assumption tests, analysis paths, T tests, F tests and R2 determinary coefficient tests. Thus obtained the result that the brand ambassador has a significant influence on brand awareness and has a positive value, brand awareness has a significant effect on buying decisions and has a positive value, brand ambassadors have a significant influence on buying decisions and have positive values and that there is a direct and indirect influence that is the brand ambassador on buying decisions through brand awareness (as an intervening variable). But the greater results are indirectly related.

Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui brand ambassador terhadap keputusan pembelian dengan brand awareness sebagai variabel intervening. Dan untuk mengetahui pengaruh brand ambassador terhadap keputusan pembelian dengan brand awareness sebagai variabel intervening pada e-commerce Tokopedia. Penelitian ini termasuk jenis penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode pengambilan sampel dengan teknik purposive sampling, kemudian dapat mengambil sampel sebanyak 400 orang dari populasi yang ada. Hasil kuesioner yang diperoleh dalam penelitian ini menggunakan analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif dan statistik, yaitu dengan menggunakan uji asumsi klasik, analisis jalur, uji T, uji F dan uji koefisien determinasi R2. Sehingga diperoleh hasil bahwa brand ambassador berpengaruh signifikan terhadap kesadaran merek dan memiliki nilai positif, brand awareness berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian dan memiliki nilai positif, brand ambassador berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian dan memiliki nilai positif dan bahwa terdapat pengaruh langsung dan tidak langsung yaitu brand ambassador terhadap keputusan pembelian melalui brand awareness (sebagai variabel intervening). Tetapi hasil yang lebih besar secara tidak langsung terkait.

Published
2022-07-20