Implementasi Gaya Komunikasi Kepemimpinan Pengurus LSBS Unisba dalam Memotivasi Berkesenian
Abstract
Abstract. In the world of leadership, communication has a very important role. A leader's communication style can have a direct effect on the motivation and performance of organizational members. One organization that stands out in the development of artistic interests and talents in the campus environment is LSBS Islamic University Bandung. This organization has a focus on preserving artistic culture, especially Sundanese art. This research uses a qualitative method with a case study approach. The result of this research is the Leadership Communication Style Model in motivating members in art.
Abstrak. Dalam dunia kepemimpinan, komunikasi memiliki peran yang sangat penting. Gaya komunikasi seorang pemimpin dapat memberikan efek langsung pada motivasi dan kinerja anggota organisasi. Salah satu organisasi yang menonjol dalam pengembangan minat dan bakat seni di lingkungan kampus adalah LSBS Universitas Islam Bandung. Organisasi ini memiliki fokus pada pelestarian budaya seni, khususnya kesenian Sunda. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan studi kasus. Hasil penelitian ini adalah Model Gaya Komunikasi Kepemimpinan dalam memotivasi anggota dalam berkesenian.
References
Kadji, Y. (2012, Maret). TENTANG TEORI MOTIVASI. Jurnal INOVASI, Volume 9, No.1, Maret 2012.
Effendy, OU (2011). Ilmu Komunikasi Teori dan Praktek. Bandung: Remaja Rosdakarya.
Hadi, S. U. (2020). GAYA KEPEMIMPINAN DEMOKRATIS PERPUSTAKAAN. Jurnal Pustaka Ilmiah, Volume 6 Nomor 1, Juni 2020.
De Vito, JA (1989). Buku Komunikasi Interpersonal. New York: HarperCollins.
Endang Ruswanti, A. R. (2013). APLIKASI TEORI KEBUTUHAN ERG ALDERFER TERHADAP MOTIVASI KARYAWAN RUMAH SAKIT ISLAM. Forum Ilmiah, Volume 10 Nomer 2, Mei 2013.
Sutikno. (2014). Teori dan Praktik Kepemimpinan. Jakarta: PT Raja Grafindo Persada..
Darajat, N. Z., & Yulianti, N. (2024). Pengelolaan Media Sosial Instagram dalam Gerakan Aksi Kemanusiaan dan Pendidikan. Jurnal Riset Public Relations, 4(1), 65–70. https://doi.org/10.29313/jrpr.v4i1.3898
Mardianti, S. P., & Suherman, M. (2024). Hubungan Personal Branding pada Instagram @Ganjar_Pranowo dengan Minat Memilih Ganjar sebagai Presiden. Jurnal Riset Public Relations, 4(1), 49–56. https://doi.org/10.29313/jrpr.v4i1.3826
Tanditha, T. K., Sani, A., & Hafiar, H. (2024). Destination Branding Desa Wisata Alamendah Melalui Media Sosial Instagram A R T I C L E I N F O. Jurnal Riset Public Relations, 4(1), 7–14. https://doi.org/10.29313/jrpr.v4i1.3679