Hubungan Antara Karakteristik Pasien dengan Keberhasilan Pengobatan Tuberkulosis (TB) Paru di UPTD Puskesmas Caringin Tahun 2020 – 2022

  • Ahmad Ihsan Nurgiansyah Prodi Pendidikan Dokter, Fakultas Kedokteran, Universitas Islam Bandung, Indonesia
  • Heni Muflihah Prodi Pendidikan Dokter, Fakultas Kedokteran, Universitas Islam Bandung, Indonesia
  • Retno Ekowati Prodi Pendidikan Dokter, Fakultas Kedokteran, Universitas Islam Bandung, Indonesia
Keywords: Karakteristik Pasien, Keberhasilan Pengobatan, Tuberkulosis, Usia

Abstract

Abstract. This literature study gathered previous studies to show the relationship between patient characteristics and the successfull of pulmonary TB treatment. The results of this study show a relationship between adult age characteristics and the successfull of pulmonary TB treatment. Previous studies have revealed a mechanism between adult characteristics and successfull treatment of pulmonary TB. That is, the elderly are more often subjected to unsuccessfull treatment due to decreased immunity that cannot fight infections effectively and medical complications. There needs to be assistance in the elderly to increase the successfull of TB treatment.

Abstrak. Studi literatur ini mengumpulkan berbagai studi sebelumnya untuk menunjukan mengenai hubungan antara karakteristik pasien dengan keberhasilan pengobatan TB paru. hasil studi ini menunjukkan adanya hubungan antara karakteristik usia dewasa dengan keberhasilan pengobatan TB paru. Penelitian-penelitian sebelumnya mengungkapkan mekanisme antara karakteristik usia dewasa dengan keberhasilan pengobatan TB paru. Artinya, usia lansia lebih sering mengalami pengobatan tidak berhasil karena kekebalan tubuh menurun yang tidak dapat melawan infeksi secara efektif dan komplikasi medis. Perlu adanya pendampingan pada usia lansia untuk meningkatkan keberhasilan pengobatan TB.

Author Biography

Heni Muflihah, Prodi Pendidikan Dokter, Fakultas Kedokteran, Universitas Islam Bandung, Indonesia

Prodi Pendidikan dokter Fakultas Kedokteran

References

World Health Organization. Global Tuberculosis report 2022. Geneva; 2022.

World Health Organization. Global tuberculosis report 2020. Geneva: World Health Organization; 2020.

Dinas Kesehatan Jawa Barat. Jumlah kasus penyakit tuberkulosis berdasarkan Kabupaten/Kota di Jawa Barat. https://opendata.jabarprov.go.id/id/dataset/jumlah-kasus-penyakit-tuberkulosis-berdasarkan-kabupatenkota-di-jawa-barat. 2021. Available from: https://opendata.jabarprov.go.id/id/dataset/jumlah-kasus-penyakit-tuberkulosis-berdasarkan-kabupatenkota-di-jawa-barat

perhimpunan organisasi pasien TB Indonesia. Apa kabar penanggulangan TB di era COVID-19. https://poptbindonesia.org/apa-kabar-penanggulangan-tbc-di-era-covid-19/. 2021. Available from: https://poptbindonesia.org/apa-kabar-penanggulangan-tbc-di-era-covid-19/

Sari NP, Rachmawati AS. Pendidikan kesehatan Tuberkulosis “TOSS TB (Temukan Obati Sampai Sembuh). 2017 Des 13;2(1):104–7.

Kadek I, Gabrilinda Y, Adang, Theresia, Seniantara. Pengaruh efek samping OAT (Obat Anti Tuberkulosis) terhadap kepatuhan minum obat pada pasien TBC di Puskesmas. jurnal keperawatan suaka insan. 2018 Dec 9;3(2)5-17.

Ruditya DN. Hubungan antara karakteristik penderita TB dengan kepatuhan pemeriksaan dahak selama pengobatan. Jurnal berkala epidemiologi. 2015 May 15;3(2):122–7.

Peraturan Mentri Kesehatan Republik Indonesia. Peraturan Mentri Kesehatan Republik Indonesia No.67 Tahun 2016. jakarta; 2016.

Raviglione MC, O’Brien RJ. HARRISON’S Pulmonary and Critical Care Medicine. 17th ed. Loscalzo J, editor. Vol. 17. New York: 2010; 2010. 115–18.

Tanggap Tirtana B. Faktor- faktor yang mempengaruhi keberhasilan pengobatan pada pasien tuberkulosis paru dengan resistensi obat tuberkulosis di wilayah jawa tengah. 2011 Nov 15;4(1):6-14.

Aria E. Faktor faktor yang mempengaruhi kejadian tb paru dan upaya penanggulangannya 2022. Apr 07;7(1):26-30.

Fransiska M, Hartati E. Faktor resiko kejadian tuberkulosis. jurnal kesehatan. 2019 Dec 11;10(3):252–60.

Oktavia S, Mutahar R, Destriatania S. Analysis of risk factors for pulmonary TB incidence in work health kertapati Palembang. Jurnal Ilmu Kesehatan Masyarakat. 2016 Jul 15;7(2):124–38.

Banowati M, Parwati I, Sukandar H, Ruslami R, Alisjahbana B, Wahyudi K. Faktor Intrinsik yang Berhubungan dengan Keberhasilan Pengobatan Tb Paru Intrinsic Factors Related to Pulmonary Tuberculosis Treatment Success. 2016 Sep 9;4(2)7-14.

Yulinda NM, Sri Redjeki E, Fanani E. Faktor yang mempengaruhi keberhasilan pengobatan Tuberkulosis (TB) paru pada pasien pasca pengobatan di Puskesmas Dinoyo Kota Malang 2017. 2019 Jul 19;17(2):2-12.

Prabowo H. Hubungan karakteristik pasien tuberkulosis dengan keberhasilan pengobatan berdasarkan berkas rekam medis di RSUD Kota Yogyakarta tahun 2014-2016. 2017 Aug 10;2(1):7-15.

Lestari NP. Perbedaan usia dan jenis kelamin terhadap ketuntasan pengobatan TB paru di puskesmas di Kota Kupang tahun 2022. 2023 Sep 26;5(1):5-13.

Kustiawan R, Mulyono D. Hubungan karakteristik penderita TB paru dengan keberhasilan pengobatan TB paru di Puskesmas Singaparna Kabupaten Tasikmalaya. Jurnal Kesehatan Bakti Tunas Husada. 2017 Nov 17(1):114–21.

Alimy R, Ronoatmodjo S. Faktor yang berhubungan dengan keberhasilan pengobatan pada pasien TB dewasa di Puskesmas Kecamatan Tapos Kota Depok tahun 2020-2022. 2023 May 04;5(1):14-17.

Kementerian Kesehatan. Laporan Program Penanggulangan Tuberkulosis Tahun 2022.

Ramadhan S, Subroto YW, Probandari A. Identifikasi faktor yang mempengaruhi keberhasilan pengobatan penderita Tuberkulosis di Kabupaten Bima 2014 - 2016. Media penelitian dan pengembangan kesehatan tahun 2018. 2019 Jul 19;29(2):171–6.

Pozniak AL, Coyne KM, Miller RF, Lipman MCI, Freedman AR, Ormerod LP, dkk. British HIV association guidelines for the treatment of TB/HIV coinfection 2011. HIV Med. 2011 May 27;12(9):517–24.

Amin M, Sari Murni N, Andriyani I, Yusnilasari. Systematic review analisis faktor resiko kejadian tuberkulosis di Asia dan Afrika. 2021 Jul 27 ;10(2):267–8.

Bandung JabarNet.com. Di Kota Bandung, TB-RO tak perlu ke RS, sudah ada puskesmas rujukan. available from: https://jabarnet.com/di-kota-bandung-tb-ro-tak-perlu-ke-rs-sudah-ada-puskesmas-rujukan-15251/

Kementerian Kesehatan. Laporan Program Penanggulangan Tuberkulosis Tahun 2022.

World Health Organization. The end TB strategy. Geneva: World Health Organization; 2015.

Achmad Cesario Ludiana and Yuliana Ratna Wati, “Gambaran Pengetahuan tentang Penyakit Tuberkulosis Paru pada Keluarga Penderita di Puskesmas X,” Jurnal Riset Kedokteran, pp. 107–116, Dec. 2022, doi: 10.29313/jrk.vi.1511.

Neng Resa Aulia Tulloh and Y. Andriane, “Sediaan Nanopartikel Alginat Ekstrak Etanol Daun Sirsak (Annona muricata Linn) Memiliki Efek Antikanker pada Kultur Sel Kanker Paru (HTB183),” Jurnal Riset Kedokteran, vol. 1, no. 2, pp. 124–129, Feb. 2022, doi: 10.29313/jrk.v1i2.565.

Published
2024-02-12