Manajemen Penimbunan Batubara untuk Mencegah Proses Terjadinya Swabakar pada ROM Stockpile PT Era Perkasa Mining, Desa Pauh Ranap, Dusun Katipo, Kecamatan Peranap, Kabupaten Indragiri Hulu, Provinsi Riau
Abstract
Abstract. PT Era Perkasa Mining is one of the companies engaged in the mining industry sector that produces coal. The increasing demand for coal as the main source of this power plant has caused the company to continuously increase its production level. To meet the needs of consumers, the company must maintain the quality of the coal produced. The problem that often arises in coal stockpile ROM is the process of self combustion due to lack of attention to stockpile management. The results showed that in ROM stockpile 1 for a depth of 0.5 m, the process of self combustion in the morning occurred on the 23nd day and in the afternoon the combustion occurred on the 22nd day. As for the depth of 1 m, the self combustion process in the morning occurs on the 23nd day and in the afternoon there will be a combustion on the 18th day. Meanwhile, in ROM stockpile 2 for a depth of 0.5 m, the occurrence of combustion in the morning occurred on the 29nd day and in the afternoon the occurrence of self combustion occurred on the 25th day. At a depth of 1 m, the process of self combustion in the morning occurs on the 28nd day and in the afternoon self combustion will occur on the 24nd day. This self-fuel is caused by the accumulation of coal for a long period of time, uneven grain size, pile conditions contaminated by materials other than bedding coal, pile height exceeding the maximum limit, and suboptimal pile compaction. Efforts that must be made are checking the temperature every day, compacting the landfill, repairing the basement of the landfill (bedding), making drainage channels around the landfill area, and conducting a coal blending simulation.
Abstrak. PT Era Perkasa Mining merupakan salah satu perusahaan yang bergerak di sektor industri pertambangan yang memproduksi bahan galian batubara. Meningkatnya permintaan batubara sebagai sumber utama pembangkit listrik ini yang menyebabkan perusahaan terus menerus menaikkan tingkat produksinya. Untuk memenuhi kebutuhan konsumen perusahaan harus menjaga kualitas batubara yang dihasilkan. Permasalahan yang sering timbul di ROM stockpile batubara yaitu adanya proses terjadinya swabakar akibat kurang memperhatikan manajemen stockpile. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada ROM stockpile 1 untuk kedalaman 0,5 m, proses terjadinya swbakar pada pagi hari terjadi pada hari ke-23 dan pada sore hari terjadinya swbakar pada hari ke-22. Sedangkan untuk kedalaman 1 m, proses swabakar pada pagi hari terjadi di hari ke-23 dan sore hari akan terjadi swabakar pada hari ke-18. Sedangkan Pada ROM stockpile 2 untuk kedalaman 0,5 m, terjadinya swabakar di pagi hari terjadi pada hari ke-29 dan pada sore hari terjadinya swabakar pada hari ke-25. Pada kedalaman 1 m, proses terjadinya swabakar pada pagi hari terjadi di hari ke-28 dan sore hari akan terjadi swabakar pada hari ke-24. Swabakar ini disebabkan oleh penumpukan batubara dalam jangka waktu yang cukup lama, ketidakseragaman ukuran butir, kondisi timbunan yang terkontaminasi oleh material selain bedding coal, tinggi timbunan melebihi batas maksimum, pemadatan timbunan kurang optimal. Upaya yang harus dilakukan yaitu melakukan pengecekan suhu setiap harinya, pemadatan timbunan, memperbaiki lantai dasar timbunan (beddingan), membuat saluran drainase di sekeliling area timbunan dan melakukan simulasi blending batubara.
References
Alif Vito Palox, Rijal Abdullah, Yoszi Mingsi Anaperta 2022. “Kajian Teknis Penimbunan Batubara Pada ROM Stockpile Untuk Mencegah Terjadinya Swabakar di PT. Prima Dito Nusantara, Job Site KBB, Kabupaten Sarolangun, Provinsi Jambi”, Fakultas Teknis, Jurusan Teknik Pertambangan, Universitas Negeri Padang, Sumatera Barat
Andiko, 2022. “Evaluasi Manajemen Stockpile Batubara Untuk Mencegah Terjadinya Swabakar di PT Bukit Asam, Tbk Tanjung Enim, Provinsi Sumatera Selatan”, Jurusan Teknik Pertambangan, Sekolah Tinggi Teknologi Industri (STTIND), Padang
Fajar Khoerul Alam, Solihin, Yunus Ashari,2023. “Manajeme Stcokpile untuk Mencegah Terjadinya Swabakar (Self-Combustion) di PLTU Banten 2 Labuhan OMU”
Gilang Satria Widatama, R. Andy Erwin Wijaya, Hidayatullah Sidiq, 2022. “Analisis Blending Batubara Untuk Memenuhi Permintaan Pasar di PT Baramutiara Prima”, Fakuktas Teknologi Mineral, Jurusan Teknik Pertambangan, ITNY, Yogyakarta
Ian Kurniawan., dkk 2020. “Analisis Kualitas Batubara sebagai Penentu Faktor Swabakar”, DIV Teknologi Laboratorium Medis, Fakultas Ilmu Kesehatan, Universitas Katolik Musi Charitas, Palembang
M Dandy AL Fansya., dkk 2022. “Kajian Teknis Desain dan Manajemen Penimbunan Batubara Di ROM Stockpile PT. Bara Mega Quantum Kota Bengkulu Provinsi Bengkulu”, Jurusan Teknik Pertambangan, Universitas Mulawarman, Samarinda
Muhammad Rizal Apriyadi, Syahrudin, Budhi Purwoko, 2020. “Kajian Teknis Manajemen Penimbunan Batubara Di ROM Stockpile PT. Ganda Alam Makmur Kecamatan Kaubun dan Karanga Kabupaten Kutai Timur Kalimantan Timur”, Jurusan Teknik Pertambangan, Universitas Tanjungpura Pontianak
Redha Fathoni, Solihin, Yunus Ashari, 2016. “Manajemen Penimbunanb Batubara pada Lokasi ROM Stockpile PT Titan Wijaya, Desa Tanjung Dalam, Kecamatan Ulok Kupai, Kabupaten Bengkulu Utara, Provinsi Bengkulu”
Yogie Alfransisco, 2023. “Kajian Teknis Manajemen Penimbunan Batubara Pada Area Stockpile di PT Mutiara Fortuna Raya Kecamatan Sungai Gelam, Kabupatan Muaro Jambi, Provinsi Jambi” Jurusan Teknik Pertambangan, Universitas Jambi
Yusuf Hamdani, Solihin, Sriyanti, 2019. “Pemanfaatan Batubara Kualitas Rendah dengan Proses Pencampuran (Blending) untuk Penjualan (Ekspor) di PT Bukit Asam Tbk. Unit Pelabuhan Tarahan Kecamatan Panjang, Kota Bandar Lampung, Provinsi Lampung”, Fakultas Teknik, Jurusan Teknik Pertambangan, Universitas Islam Bandung
Dandi Maulana, & Solihin. (2022). Analisis Lamanya Penimbunan Terhadap Swabakar pada Stockpile Produk Batubara PT. XYZ. Jurnal Riset Teknik Pertambangan, 99–106. https://doi.org/10.29313/jrtp.v2i2.1191
Fungky Suhayadi, & Sriyanti. (2022). Kajian Lingkungan Pengendapan Berdasarkan Karakteristik Batubara Formasi Pulau Balang. Jurnal Riset Teknik Pertambangan, 1–8. https://doi.org/10.29313/jrtp.v2i1.779
Ilya Rahma Putri, & Dudi Nasrudin Usman. (2022). Analisis Kualitas Batubara Berdasarkan Korelasi Nilai HGI, Moisture Content, dan Volatile Matter. Jurnal Riset Teknik Pertambangan, 57–64. https://doi.org/10.29313/jrtp.v2i1.997