Peranan Guru Akidah Akhlak pada Proses Pembentukan Akhlak Siswa dalam Kegiatan Mabit
Abstract
Abstract. This research aims to obtain information about Akidah Education through MABIT activities that are in Mts PPI 38 Padalarang. The role of Akhlak Education in shaping the behavior or character of students is carried out through the MABIT (Night of Iman and Taqwa) activity in Mts PPI 38 Padalarang where this activity is subsequently to build the Akhlak Akidah students that corresponds to the Akidah Akhlak. This type of research is a type of qualitative research with a method of describing qualitatively. Data collection techniques in this research involve observations, interviews, and documentation. Data analysis techniques use data reduction, data presentation, and verification. The source of the data in this study is the data and the source of Mts PPI 38 Padalarang school. The results of the research carried out at the school Mts PPI 38 Padalarang there is a role of the Night Building Faith and Taqwa in the application of behavior shapes, Morals students performed in everyday life. This MABIT can help teachers of Islamic religion education in shaping patterns of behavior of pupils. This MABIT activity has a positive impact which through this activity teachers can infuse religious values to the pupils.
Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk memperoleh informasi tentang Pendidikan akidah akhlak melalui kegiatan MABIT yang berada di Mts PPI 38 Padalarang. Peran Pendidikan Akhlak Dalam Membentuk perilaku atau karakter siswa dilakukan melalui Kegiatan MABIT (Malam Bina Imam Dan Taqwa) di Mts PPI 38 Padalarang yang mana kegiatan ini nantinya untuk membina akidah akhlak siswa yang sesuai dengan akidah akhlak. Jenis penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif dengan metode pendekatan deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalan observasi, wawancara, dan dokumentasi. Teknik analisa data menggunakan reduksi data, penyajian data, dan verifikasi. Sumber data dalam penelitian ini adalah data dan sumber sekolah Mts PPI 38 Padalarang. Hasil penelitian yang dilakukan di sekolah Mts PPI 38 Padalarang terdapat peran Malam Bina Iman Dan Taqwa dalam penerapan membentuk perilaku, Moral siswa yang dilakukan dalam kehidupan sehari-hari. Berdampak pula ke guru serta sekolah dengan diadakannya kegiatan MABIT ini dapat membantu guru pendidikan Agama Islam dalam membentuk pola tingkah laku peserta didik. Kegiatan MABIT ini berdampak positif yang mana melalui kegiatan inilah guru dapat menanamkan nilai-nilai keagamaan kepada peserta didik.
References
Aburdin Nata, M. A. (2015). Akhlak Tasawurf dan Karakterr Murlia. Jakarta: PT. Grafindo Perrsada.
A. M., & Andriyani, D. (2011). Perndidikan Karakterr Perrsperktif Islam. Bandurng: PT. Rermaja Rosdakarya
Asmaran As. (2002). Pengantar Studi Akhlak. Jakarta: PT. Raja Grafindo.
Aziz, A. (2015). Fiqh Ibadah. Yogyakarta: Amzah.
Creswell. (1994).
Jawas, Y. b. (2017). Amalah Sunah Setahun Menurut Al Qur'an dan As Sunnah. Depok: Pustaka Khazanah Fawaid.
Kartikawati, T. (2021, Appril 16). Amalan Ibadah Sunnah yang Pahalanya Dahsyat. Bulan Ramadhan, hal. 1.
Moleong, L. J. (2017). Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.
M. Daurd Ali. (2000). Perndidikan Agama Islam. Jakarta: PT. Raja Grafindo Perrsada.
Yusuf, M. (2014).