Representasi Makna Pesan Harapan pada Iklan Grab di Media Sosial Youtube

  • Resti Rahmawati Dewi Fakultas Ilmu Komunikasi (Manajemen Komunikasi)
  • Dede Lilis Chaerowati Fakultas Ilmu Komunikasi (Manajemen Komunikasi)
Keywords: Representasi, Makna Pesan, Iklan

Abstract

Abstract. In this study, the author discusses the representation of an advertisement on YouTube social media, namely from the Grab advertisement in 2021 with the "Gajian Until the End of the Month" edition, where the results are from the process of observing dialogue as the basic tool and clarified with moving images. In this study, the author focuses on scenes that contain elements of the message meaning of each scene. The research method used here is a qualitative method and uses a Roland Barthes Semiotics model approach. The author tries to see how the representation of the meaning of the message contained in the 2021 Grab 2021 ad "Gajian Until the End of the Month". This study aims to find out the meaning and messages contained in the Grab 2021 advertisement "Gajian Until the End of the Month". The data obtained is through observation, documentation and literature study. This study also uses a constructivist paradigm in which the formation of the construction itself and the event or reality are constructed, because the constructionist paradigm is often associated with the paradigm and the exchange of meanings. The results show that there are denotative meanings, connotative meanings and mythical meanings in the 2021 edition of Grab's "Gajian Sampe Akhir Bulan" advertisement which represents 11 space crews who departed from earth to the moon to get a lucky month. . This shows that a group of space crews is hopeful for hope.

Abstrak. Pada penelitian ini penulis membahas mengenai representasi sebuah iklan yang terdapat pada media social YouTube yaitu dari iklan Grab tahun 2021 dengan edisi “ Gajian Sampe Akhir Bulan” yang dimana hasilnya merupakan dari proses mengamati dialog sebagai perangkat dasarnya serta diperjelas dengan gambar bergerak. pada penelitian ini, penulis memfokuskan terhadap adegan yang mengandung unsur makna pesan dari setiap adegan tersebut. Metode penelitian yang digunakan disini adalah metode kualitatif serta menggunakan pendekatan model Semiotika Roland Barthes. Penulis berusaha melihat bagaimana representasi makna pesan yang terkandung pada iklan Grab 2021 edisi “ Gajian Sampe Akhir Bulan” ini. adapun teknik pengumpulan data dari peneltian ini adalah dengan melakukan observasi, dokumentasi serta melakukan studi kepustakaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui makna dan pesan yang terkandung dalam  iklan Grab 2021 edisi “ Gajian Sampe Akhir Bulan”. Data yang diperoleh adalah melalui observasi, dokumentasi serta studi kepustakaan. Pada penelitian ini juga menggunakan paradigm  konstruktivisme yang dimana pembentukan konstruksi itu sendiri serta peristiwa atau realitas itu di konstruksi, karena pada pradigma konstruksionis ini sering dikaitkan dengan paradigm dan pertukaran makna. Dari hasil penelitian menunjukan  adanya makna denotative, makna konotatif serta makna mitos dalam iklan Grab edisi 2021 “ Gajian Sampe Akhir Bulan” yang merepresentasikan ke 11 kru luar angkasa kru luar angkasa  berangkat dari bumi menuju bulan untuk mendapatkan bulan keberuntungan. Hal ini menunjukan bahwa sekelompok kru luar angkasa tersebut mengharapkan adanya  pengharapan.

Published
2023-01-28