Pengaruh Budaya Organisasi Islam terhadap Kualitas Sistem Informasi Akuntansi Manajemen

  • Salma Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Islam Bandung
  • Rini Lestari Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Universitas Islam Bandung
Keywords: Budaya Organisasi Islam, kuaIitas Sistem Informasi Akuntansi Manajemen

Abstract

Abstract. Seeing all the problems that occur in a company, it is not uncommon that one of the main causes is the quality of management accounting information systems. One of the factors that can have a direct impact on management accounting information systems is organizational culture. In this case the organizational culture in question is Islamic organizational culture. This study aims to determine the influence of Islamic organizational culture on the quality of management accounting information systems at Bank Syariah Indonesia (BSI) Bandung.The research method used is a survey with a quantitative approach. Sources of data used in this study is primary data sources. The data collection technique used is by distributing 38 questionnaires to employees of Bank Syariah Indonesia (BSI) Bandung. Hypothesis testing used in this study using simple regression analysis. The results indicate that the Islamic organizational culture at the Bank Syariah Indonesia (BSI) Bandung is included in good criteria and Islamic organizational culture influenced quality of information accounting management system at Bank Syariah Indonesia (BSI) Bandung.

Abstrak. Melihat segala permasalahan yang terjadi dalam sebuah perusahaan, tidak jarang bahwa salah satu permasalahnya adaIah kuaIitas sistem informasi akuntansi manajemen. SaIah satu faktor yang dapat memiIiki dampak Iangsung terhadap sistem informasi akuntansi manajemen adaIah budaya organisasi. Dalam hal ini budaya organisasi yang dimaksud adalah budaya organisasi islam. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh budaya organisasi islam terhadap kuaIitas sistem informasi akuntansi manajemen pada Bank Syariah Indonesia (BSI) Kota Bandung. Metode penelitian yang digunakan adalah menggunakan survei dengan pendekatan kuantitatif. Sumber data yang digunakan daIam peneIitian ini adaIah sumber data primer. Adapun teknik pengumpuIan data yang digunakan adalah dengan cara menyebarkan 38 kuisioner kepada karyawan Bank Syariah Indonesia (BSI) Kota Bandung. Pengujian hipotesis yang digunakan daIam penelitian ini menggunakan anaIisis regresi sederhana. Hasil penelitian menunjukkan bahwa budaya organisasi islam pada Bank Syariah Indonesia (BSI) Kota Bandung termasuk pada kriteria baik dan budaya organisasi islam berpengaruh terhadap kuaIitas sistem informasi akuntansi manajemen pada Bank Syariah Indonesia (BSI) Kota Bandung.

Published
2021-12-07