Pengaruh Penerapan Budaya Organisasi dan Efektivitas Pengendalian Internal terhadap Kualitas Sistem Informasi Akuntansi Manajemen

  • Maulina Fauziah Akuntansi
  • Nurleli
Keywords: Penerapan Budaya Organisasi, Efektivitas Pengendalian Internal, Kualitas Sistem Informasi Akuntansi Manajemen

Abstract

Abstract. Management Accounting Information System (SIAM) is an information system that produces output using input and various processes required to meet management objectives. In general, it can be said that the purpose of a management accounting information system is to provide information to management that enables them to carry out their functions from planning to decision making. So it can be said that the quality of a management accounting information system is the ability of a management accounting information system to produce the information needed by management to enable them to carry out their functions from planning to decision making. Many factors influence the quality of management accounting information systems, including the implementation of organizational culture and the effectiveness of internal control. The aim of this research is to determine how much influence the application of organizational culture and the effectiveness of internal control affects the quality of the management accounting information system in the UMKM Shoe Sector in Cibaduyut, Bandung City. The research method used is verification with a quantitative approach. The data collection technique used was a questionnaire with 40 MSME respondents in the Cibaduyut Shoe Sector, Bandung City. The sampling technique in this research is non-probability sampling with convenience sampling type. The research results show that the implementation of organizational culture has no effect on the quality of the management accounting information system, and the effectiveness of internal control has an effect on the quality of the management accounting information system.

Abstrak. Sistem Informasi Akuntansi Manajemen (SIAM) adalah sistem informasi yang menghasilkan output dengan menggunakan input dan berbagai proses yang diperlukan untuk memenuhi tujuan manajemen. Kualitas sistem informasi akuntansi manajemen adalah kemampuan sistem informasi akuntansi manajemen yang menghasilkan informasi yang dibutuhkan manajemen yang memungkinkan mereka untuk menjalankan fungsinya mulai dari perencanaan hingga pembuatan keputusan. Banyak factor yang mempengaruhi kualitas system informasi akuntansi manajemen diantaranya penerapan budaya organisasi dan efektivitas pengendalian internal. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui seberapa besar pengaruh penerapan budaya organisasi dan efektivitas pengendalian internal mempengaruhi kualitas system informasi akuntansi manajemen di UMKM Sektor Sepatu Cibaduyut Kota Bandung. Metode penelitian yang digunakan adalah verifikatif dengan pendekatan kuantitatif. Adapun teknik pengumpulan data yang digunakan adalah kuesioner dengan 40 responden UMKM Sektor Sepatu Cibaduyut Kota Bandung. Teknik pengambilan sampel pada penelitian ini adalah non probability sampling dengan jenis convenience sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan budaya organisasi tidak berpengaruh terhadap kualitas sistem informasi akuntansi manajemen, dan efektivitas pengendalian internal berpengaruh terhadap kualitas sistem informasi akuntansi manajemen.

References

Supriyono, “Akuntansi Biaya dan Manajemen untuk Teknologi Maju dan Globalisasi,” 2001.

Z. dan J. W. Hoque, “Linking Balanced Scorecard Measures To Size And Market Factors,” Journal of Management Accounting Research, vol. 12, 2000.

Sodikin and Slamet Sugiri, Akuntansi Manajemen Sebuah Pengantar. Unit Penerbit dan Percetakan Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen YKPN, 2015.

Septianita, Winda, and Wahyu Agus, “Pengaruh Kualitas Sistem, Kualitas Informasi, Kualitas Pelayanan Rail Ticketing System (RTS) terhadap Kepuasan Pengguna,” e-Journal Ekonomi Bisnis dan Akuntansi., 2014.

I. Ghozali, Aplikasi Analisis Multivariat dengan Program SPSS. Semarang: BP Undip, 2009.

S. Ayem and Karlina, “Pengaruh Teknologi Informasi, Budaya Organisasi dan Kualitas Sistem Informasi Akuntansi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan (Studi Kasus PT. Pegadaian Cabang Dompu Soriutu),” vol. 4, no. 2, 2021, [Online]. Available: http://ejurnal.unim.ac.id/index.php/prive

Izzaturahman, “Pengaruh Budaya Organisasi Islam Dan Efektivitas Pengendalian Internal Terhadap Kualitas Sistem Informasi Akuntansi Manajemen,” 2020.

Azhar Susanto, Sistem Informasi Akuntansi Struktur Pengendalian Resiko Pengembangan. Bandung: Lingga Jaya, 2008.

Kharisma Hardiyanti and Kania Nurcholisah, “Pengaruh Kualitas Pelaporan Keuangan dan Debt Maturity terhadap Efisiensi Investasi,” Jurnal Riset Akuntansi, pp. 1–10, Jul. 2023, doi: 10.29313/jra.v3i1.1759.

Jyotsna Syrila Avesta and Yuni Rosdiana, “Pengaruh Total Quality Management dan Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Konsumen Pada SD XYZ,” Jurnal Riset Akuntansi, pp. 135–140, Dec. 2023, doi: 10.29313/jra.v3i2.2829.

Published
2024-02-17