Pengaruh Kejujuran dan Pengendalian Internal terhadap Pencegahan Kecurangan

  • Zahra Kamila Akuntansi
  • Rudy Hartanto
  • Mey Maemunah
Keywords: kejujuran, pengendalian internal, pencegahan kecurangan

Abstract

Abstract. This research aims to investigate the influence of honesty and internal control on fraud prevention. The study employs a descriptive and verificative method with a quantitative approach. The chosen population for this research consists of Micro, Small, and Medium Enterprises (UMKM) in the city of Bandung. The sample selection technique involves Non-Probability Sampling, specifically utilizing Purposive Sampling. Data collection is conducted through the use of a questionnaire, with a total of 50 respondents employed in UMKM in the city of Bandung. Hypothesis testing in this study employs the statistical tool Structural Equation Modeling (SEM) based on variance, utilizing the Partial Least Squares (PLS) method through SmartPLS 3.0 software. Based on the testing conducted, the research results indicate that both Honesty and Internal Control have a significant influence on fraud prevention.

Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh kejujuran dan pengendalian internal terhadap pencegahan kecurangan. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif dan verifikatif dengan pendekatan kuantitatif. Populasi yang dipilih dalam penelitian ini adalah Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Kota Bandung. Teknik pemilihan sampel menggunakan teknik Non Probability Sampling dengan menggunakan teknik Purposive Sampling. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah kuisioner dengan jumlah responden sebanyak 50 orang yang bekerja di UMKM Kota Bandung. Pengujian Hipotesis pada penelitian ini yaitu menggunakan alat uji statistik berupa Structural Equation Modeling (SEM) berbasis variance dengan metode Partial Leas Square (PLS) melalui software SmartPLS 3.0. Berdasarkan hasil pengujian yang dilakukan, hasil penelitian menunjukan bahwa Kejujuran dan Pengendalian Internal berpengaruh signifikan terhadap Pencegahan Kecurangan.

References

Arthana, I. K. (2019). Analisis Faktor-Faktor Terjadinya Kecurangan (Fraud) Dalam Pengelolaan Dana Desa Pada Kecamatan Amabi Oefeto Timur. Jurnal Akuntansi : Transparansi Dan Akuntabilitas, 7(1), 35–43.

Polimengo, L. (2021). Waspada, Modus Kecurangan Karyawan Toko ini Bisa Menyebabkan Usaha Anda Bangkrut. https://mimoza.tv/?p=27725. Diakses 23 November 2023

Absari, S. A., Mawardi, M. C., & Fakhriyyah, D. D. (2023). Analisis Penerapan Pengendalian Internal Dalam Mendeteksi Serta Mencegah Kemungkinan Adanya Tindakan Fraud Pada UMKM. Graphs and Combinatorics, 39(6), 1285–1297.

Hery. (2014). Akuntansi Dasar 1 dan 2 (1st ed.). Jakarta: PT Grasindo.

Suygiyono (2018). Metode Penelitian Kombinasi (Mixed Methods). Bandung: CV Alfabeta.

Hair, J. F., Black, W. C., Babin, B. J., & Anderson, R. E. (2017). Multivariate Data Analysis (8th ed.). Cengage.

Ghozali, I. (2009). Aplikasi Analisis Multivariat dengan Program SPSS. Semarang : BP Undip.

N’Guilla Sow, A., Basiruddin, R., Mohammad, J., & Abdul Rasid, S. Z. (2018). Fraud prevention in Malaysian small and medium enterprises (SMEs). Journal of Financial Crime, 25(2), 499–517.

Syamsuddin, P. W. (2022). Pencegahan Fraud Dalam Perspektif Metafora Amanah. 12(1), 159–174.

Harahap, J. P. R. (2021). Analisis Pencegahan Kecurangan Akuntansi Dalam Mengelola Dana Desa Pada Desa. Jurnal Riset Akuntansi Dan Bisnis, 21(1), 32–45.

Hilman Ferianto, Pupung Purnamasari, & Rudy Hartanto. (2023). Pengaruh Persepsi Kontrol Perilaku, Norma Subjektif, dan Sikap Perilaku terhadap Tindakan Whistleblowing. Bandung Conference Series: Accountancy, 3(2), 890–896. https://doi.org/10.29313/bcsa.v3i2.8938

Rafsanjani, A. Q., Purnamasari, P., & Maemunah, M. (2022). Pengaruh Peran Auditor Internal dan Sistem Pengendalian Internal Terhadap Pencegahan Kecurangan. 2(2), 986–993.

Hamidah Dewi Anggraini, Pupung Purnamasari, & Nopi Hermawati. (2023). Pengaruh Audit Investigatif dan Pengalaman Auditor terhadap Pendeteksian Kecurangan. Jurnal Riset Akuntansi, 123–128. https://doi.org/10.29313/jra.v3i2.2812

Harahap, J. P. R. (2021). Analisis Pencegahan Kecurangan Akuntansi Dalam Mengelola Dana Desa Pada Desa. Jurnal Riset Akuntansi Dan Bisnis, 21(1), 32–45. https://doi.org/10.30596/jrab.v21i1.6392

Iftinan, S. H., & Sukarmanto, E. (2022). Pengaruh Pengalaman Auditor dan Kompetensi terhadap Pendeteksian Kecurangan Laporan Keuangan. Jurnal Riset Akuntansi, 2(1), 1–8. https://doi.org/10.29313/jra.v2i1.666

Mukoffi, A., Ekasari, L. D., & Nggungu, F. (2023). Pengaruh budaya organisasi, audit internal, dan pengendalian internal terhadap pencegahan kecurangan pada bkad pemkot batu. Jurnal Ilmu Manajemen Dan Akuntansi, 11(2).

Nandita, F., & Rosdiana, Y. (2023). Pengaruh Pengendalian Internal dan Disiplin Kerja terhadap Kepuasan Kerja Pegawai. ICONOMICS: Journal of Economy and Business, 1(1), 1–8.

N’Guilla Sow, A., Basiruddin, R., Mohammad, J., & Abdul Rasid, S. Z. (2018). Fraud prevention in Malaysian small and medium enterprises (SMEs). Journal of Financial Crime, 25(2), 499–517. https://doi.org/10.1108/JFC-05-2017-0049

Rafsanjani, A. Q., Purnamasari, P., & Maemunah, M. (2022). Pengaruh Peran Auditor Internal dan Sistem Pengendalian Internal Terhadap Pencegahan Kecurangan. 2(2), 986–993.

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kombinasi (Mixed Methods). CV Alfabeta.

Syamsuddin, P. W. (2022). PENCEGAHAN FRAUD DALAM PERSPEKTIF METAFORA AMANAH. 12(1), 159–174.

Published
2024-02-08